Artikel Sastra

Puisi Secercah Asa

Dalam hening di malam ini kujumpai rintik hujan membasahi bumi.

AdminAdmin
Tanggal: Juni 8, 2024
 0
Puisi Secercah Asa

Dalam hening di malam ini 
Kujumpai rintik hujan membasahi bumi
Dalam jiwa nan sepi ini 
Kumerindu sang pujaan hati.

Teruntuk kasih sepanjang masa 
Pada dalamnya cinta tak terhitung emas permata 
Teruntuk rinduku yang kupuja selamanya
Tersayat hati jika diriku tak jumpa.

Key Moments

For You
Promosi: Mau belanja online produk fashion dan produk digital? Belanja di Toko Netizen Indonesia aja! Klik disini!

Ada secercah asa dalam jiwa 
Kian merayu dalam gelisah di sukma 
Padamu tidak terhingga 
Hingga ujung usia diri ini mencinta.


Share Your Story with Media Netizen Indonesia!

Got an exciting story or event happening around you? Let Netizen Indonesia be your platform! Share local events, important issues, or any noteworthy happenings with us. Reach out via WhatsApp or email, or post your updates directly on our website. Together, let's bring your stories to the forefront.


What's Your Reaction?

like

dislike

love

funny

angry

sad

wow