Cara Cek Plagiarisme Online Melalui Turnitin
Cara cek plagiarisme online melalui Turnitin dapat dilakukan dengan mudah apalagi bagi pengguna pemula.

Turnitin merupakan salah satu aplikasi untuk mendeteksi plagiarisme pada suatu tulisan.
Jadi tidak heran jika saat ini banyak pengguna yang menggunakan aplikasi Turnitin karena dinilai mudah bagi pemula.
Key Moments
For You
Banyak karya tulis yang dihasilkan baik berupa hasil kerja maupun tugas kuliah hanya sekedar memindahkan karya tulis orang lain.
Untuk itu maka dibutuhkan aplikasi cek plagiarisme guna mengetahui tingkat persentase adanya plagiasi yang dilakukan.
Banyak orang yang bahkan membeli jasa penulisan esai sedangkan tidak mengetahui keaslian dokumen tersebut.
Banyak orang yang bahkan membeli jasa penulisan esai sedangkan tidak mengetahui keaslian dokumen tersebut.
Sedangkan hasil karya tulis yang dibutuhkan ialah yang mengandung keorisinilan.
Menggunakan aplikasi Turnitin ini dapat diakses melalui laman website resmi yaitu www.turnitin.com.
Penggunaan Turnitin bertujuan untuk membandingkan dokumen yang diunggah dengan sumber referensi.
Pengecekan plagiarisme dengan menggunakan aplikasi Turnitin ini dengan membandingkan per kata.
Sehingga penggunaan algoritma ini memiliki tingkat akurasi pengecekan plagiarism lebih tinggi.
Untuk menggunakan Turnitin dapat melalui Google Chrome, Mozilla Firefox dan Opera Mini.
Adapun mengenai cara cek plagiarisme online melalui turnitin sebagai berikut.
- Buka laman website Turnitin di www.turnitin.com
- Masuk ke akun Turnitin.
- Klik menu Submit untuk mengupload dokumen.
- Klik menu Kirim.
- Masuk ke dialog unggah file tunggal yang berisi ID dokumen. Isi Nama Depan dan Nama Belakang sampai Judul Pengajuan.
- Buka menu Choose From This Comp, untuk mengunggah dokumen yang akan dicek.
Dokumen dapat berasal dari tiga media penyimpanan yakni dari komputer, Google Drive atau Dropbox.
- Klik menu Up, untuk mengupload dokumen.
- Klik menu Confirm (biru) dan kembali ke menu Assignment List apabila telah mengonfirmasi dokumen yang diupload.
- Klik menu View, untuk menge
Cara Cek Plagiarisme Online Melalui Turnitin Secara Gratis
Berikut ini penjelasan mengenai cara cek plagiarisme online melalui Turnitin.
- Masuk ke akun Turnitin.
- Masuk menu untuk submit artikel.
- Pada sebelah kanan terdapat menu Submit, View dan Upload.
- Klik menu Submit apabila ingin mengecek plagiarisme.
- Isi beberapa formulir dengan nama dan judul file dokumen.
- Tunggu beberapa saat hingga hasil plagiarisme muncul.
Cara Membaca Hasil Cek Plagiarisme Online Melalui Turnitin
Jenis Akun Turnitin
1. Akun Repository
Akun repository dimaksudkan sebagai akun yang dapat menyimpan file pada database Turnitin.
Hal tersebut bertujuan sebagai publikasi dari akun instansi yang digunakan.
2. Akun No Repository
Kekurangan Cek Plagiarisme Online Melalui Turnitin Gratis
Apabila menggunakan aplikasi Turnitin dengan versi gratis maka ada beberapa kekurangan.
Adapun kekurangan cek plagiarisme online melalui Turnitin gratis antara lain.
- Hanya dapat menggunakan aplikasi Turnitin maksimal satu file.
- Upload terbatas, hanya satu file setiap hari.
- Pengecekan plagiarisme selama 1 x 24 jam.
- Jumlah akun terbatas yaitu maksimal akun hanya 100 pengguna.
- Tidak dapat mengubah foto profil dan nama pengguna.
- Harus menggunakan koneksi internet yang sangat stabil.
- Robot turnitin tidak dapat membedakan teks Perlakuan Khusus seperti kutipan yang benar secara akurat.
- Situs Turnitin sering mengalami down sehingga harus mengulang dari awal atau di refresh.
Demikianlah penjabaran mengenai cara cek plagiarisme online melalui Turnitin yang dapat digunakan dengan mudah.
Share Your Story with Media Netizen Indonesia!
Got an exciting story or event happening around you? Let Netizen Indonesia be your platform! Share local events, important issues, or any noteworthy happenings with us. Reach out via WhatsApp or email, or post your updates directly on our website. Together, let's bring your stories to the forefront.
Disclaimer:
Account Role admin
If you enjoyed this news, please be sure to share it with your friends. Also, don't forget to like and subscribe to our Facebook page Profil
What's Your Reaction?








Admin
Tentang Saya
Admin hanya orang biasa yang kebetulan suka membuat website dan telah mengelola puluhan website dengan berbagai niche.